
INDRALAYA-Tahun baru tentu muncul semangat baru. Spirit di tahun Naga Air itu nampaknya berlaku untuk Alrie Mahendra (18), pemegang gelar Bujang Linggau 2010 sudah memiliki sejumlah harapan untuk menjadi pribadi yang lebih baik lagi.
Alrie, sapaan lajang berpostur tinggi besar ini mengaku ingin meningkatkan prestasi di bidang akademik....